Apa saja kandungan / hikmah yg terkandung dalam surat al-muddassir ayat 38-56
1. dijawab oleh : faizahputriramzy1138
Jawaban:
Jawaban:
Tiap-tiap diri bertanggungjawab atas apa yang telah diperbuatnya. Kecuali golongan kanan. berada di dalam surga, mereka saling menanyakan, tentang (keadaan) orang-orang yang berdosa.
Penjelasan:
SEMOGA MEMBANTU
2. dijawab oleh : malasariciptanur
Jawaban:
Jawaban:
*QS. Al Muddatstsir (74) : 38-56*
كُلُّ نَفْسٍۭ بِمَا كَسَبَتْ رَهِينَةٌ ﴿٣٨﴾
38. Tiap-tiap diri bertanggung jawab atas apa yang telah diperbuatnya,
إِلَّآ أَصْحَٰبَ ٱلْيَمِينِ ﴿٣٩﴾
39. kecuali golongan kanan,
فِى جَنَّٰتٍ يَتَسَآءَلُونَ ﴿٤٠﴾
40. berada di dalam surga, mereka tanya menanya,
عَنِ ٱلْمُجْرِمِينَ ﴿٤١﴾
41. tentang (keadaan) orang-orang yang berdosa,
مَا سَلَكَكُمْ فِى سَقَرَ ﴿٤٢﴾
42. "Apakah yang memasukkan kamu ke dalam Saqar (neraka)?"
قَالُوا۟ لَمْ نَكُ مِنَ ٱلْمُصَلِّينَ ﴿٤٣﴾
43. Mereka menjawab: "Kami dahulu tidak termasuk orang-orang yang mengerjakan shalat,
وَلَمْ نَكُ نُطْعِمُ ٱلْمِسْكِينَ ﴿٤٤﴾
44. dan kami tidak (pula) memberi makan orang miskin,
وَكُنَّا نَخُوضُ مَعَ ٱلْخَآئِضِينَ ﴿٤٥﴾
45. dan adalah kami membicarakan yang bathil, bersama dengan orang-orang yang membicarakannya,
وَكُنَّا نُكَذِّبُ بِيَوْمِ ٱلدِّينِ ﴿٤٦﴾
46. dan adalah kami mendustakan hari pembalasan,
حَتَّىٰٓ أَتَىٰنَا ٱلْيَقِينُ ﴿٤٧﴾
47. hingga datang kepada kami kematian".
فَمَا تَنفَعُهُمْ شَفَٰعَةُ ٱلشَّٰفِعِينَ ﴿٤٨﴾
48. Maka tidak berguna lagi bagi mereka syafaat dari orang-orang yang memberikan syafaat.
فَمَا لَهُمْ عَنِ ٱلتَّذْكِرَةِ مُعْرِضِينَ ﴿٤٩﴾
49. Maka mengapa mereka (orang-orang kafir) berpaling dari peringatan (Allah)?,
كَأَنَّهُمْ حُمُرٌ مُّسْتَنفِرَةٌ ﴿٥٠﴾
50. seakan-akan mereka itu keledai liar yang lari terkejut,
فَرَّتْ مِن قَسْوَرَةٍۭ ﴿٥١﴾
51. lari daripada singa.
بَلْ يُرِيدُ كُلُّ ٱمْرِئٍ مِّنْهُمْ أَن يُؤْتَىٰ صُحُفًا مُّنَشَّرَةً ﴿٥٢﴾
52. Bahkan tiap-tiap orang dari mereka berkehendak supaya diberikan kepadanya lembaran-lembaran yang terbuka.
كَلَّا بَل لَّا يَخَافُونَ ٱلْءَاخِرَةَ ﴿٥٣﴾
53. Sekali-kali tidak. Sebenarnya mereka tidak takut kepada negeri akhirat.
كَلَّآ إِنَّهُۥ تَذْكِرَةٌ ﴿٥٤﴾
54. Sekali-kali tidak demikian halnya. Sesungguhnya Al Quran itu adalah peringatan.
فَمَن شَآءَ ذَكَرَهُۥ ﴿٥٥﴾
55. Maka barangsiapa menghendaki, niscaya dia mengambil pelajaran daripadanya (Al Quran).
وَمَا يَذْكُرُونَ إِلَّآ أَن يَشَآءَ ٱللَّهُ هُوَ أَهْلُ ٱلتَّقْوَىٰ وَأَهْلُ ٱلْمَغْفِرَةِ ﴿٥٦﴾
56. Dan mereka tidak akan mengambil pelajaran daripadanya kecuali (jika) Allah menghendakinya. Dia (Allah) adalah Tuhan Yang patut (kita) bertakwa kepada-Nya dan berhak memberi ampun.
Penjelasan:
maaf kesimpulan cari sendiri yh
semoga bermanfaat ʘ‿ʘ
Pertanyaan Lainnya
Negara maju di australia
Negara australia merupakan benua yg memiliki 1 negara yaitu australia itu sendiri. mungkin yg di maksudnya negara bagian australia ya? hampir semua negara di australia maju kecuali tasmania yg agak berkembang. namun negara bagian paling maju atau terkenal
Beruang berkembang biak dengan cara
Melahirkan, karena beruang termasuk hewan mamalia yg melahirkan serta menyusui. semoga membantu ^_^.
dalam suatu kompetisi matematika ditetapkan aturan sebagai berikut:jika menjawab dngn benar mendapat skor 3,jika salah mendpt skor -1,dan jika tidak menjawab skor 0.dari 40 soal yg tersedia ,siswa A dpt menjawab benar 32 soal,2 soal tidk dijawab ,maka skor yg diperoleh siswa A adalah?
Benar = 32 Tidak dijawab = 2 Salah = Total - (benar + tidak dijawab) = 40 - (32 + 2 ) = 6 Skor = (32 x
Seorang gubenur yang baru terpilih dapat meningkatkan sumber penerimaan daerah agar dapat meningkatkan pembiayaan pembangunan melalui pos, kecuali
A.pajak kendaraan bermotor
B.bea balik nama kendaraan bermotor
C.pajak bahan bakar kendaraan bermotor
D.pajak penerangan jalan
E. Pajak pengambilan dan pemanfaatan air di bawah tanah dan air permukaan E. karena tidak adanya hubungan dengan pemanfaatan air di bawah tanah
Perhatikan gambar bangun berikut.Volume bangun tersebut, jika ℼ= 22/7 adalah....cm persegi
Jawaban:v = phi x r x r x t + 1/3 x phi x r x r + t = 22/7x 7 x 7 x 15 + 1/3 x 22/7 × 7 x 7 x 24 = 2310
Dua buah benda bermuatan listrik masing-masing 3 x10 ⁻⁹dan 5 x 10⁻⁹ terpisah pada jarak 3 cm jika k= 9 x 10⁹ Nm²/C² maka besar gaya coulomb yang terjadi antar kedua muatan tersebut adalah
Jawaban:Gaya coloumb merupakan gaya tarik menarik dan tolak menolak antara dua muatan listrik. Apabila muatan pada listrik yang berdekatan tidak sejenis maka akan tarik menarik dan Apabila muatan pada listrik yang berdekatan sejenis maka akan tolak menolak.Berdasarkan pada
4. kegiatan Emkonomi dapat meningkatkan kesejhatraan
jelaskan kalimat tersebut ! cepat mau di kumpulin Jawaban:karena kegiatan ekonomi akan membuat kita semakin lebih berhasil Dan kita semakin SejahteraPenjelasan:jgn lupa follow dan ikuti ya jadikan juga jawaban terbaik
Telitilah mengenai beberapa hal berikut:
A.nama serat alam
B.asal serat alam
C.karakter serat alam
D.manfaat serat alam
E.pengolahan serat alam secara sederhana
F.produk tekstil tang dapat dihasilakan dari serat alam tersebut
G.simpulan Jawaban: Haii disini breitt akan menjelaskan :) A. Rotan B. Asia Tenggara
Please Tolong bantu pakai cara
Jawaban:9. C10. B Penjelasan:yang 9 karena anaknya pengungkit jenis kedua yang ke 10 dibagi hasilnya 2
1.) 25 × 4 = ..a. 150b. 100c. 101d. tak hinggae. 1.000.000
Operasi Hitung_______25 × 4>>> 100