Quizz Math jika f(x + 1) = 2 f(x) dan f(1) = 5. maka nilai dari f(7) adalah....​

1. dijawab oleh : DindaAuliaZahra
Jawaban:

Nadi, nilai dari f(7) adalah f(7)= 320

Pendahuluan

Di dalam fungsi f(x) = ax + b nahh untuk mencari nilai fungsinya kita harus ganti nilai x yaitu sesuai dengan angka yang ada. Fungsi yaitu memasangkan Anggota dari himpunan A yakni tepat satu pasang yaitu pada himpunan B.

Dan jika sudah diketahui sebuah relasi dalam bentuk pasangan yang berurutan maka depan adalah daerah asal, dan paling belakang yaitu daerah hasil.

Misalkan (a, b)→ a = daerah asal, dan b = daerah hasil

Caranya yakni mencari daerah hasil dari tiap tiap daerah asal kemudian masukkan ke rumus fungsinya, setelah itu tentukan mana daerah asal dan mana daerah hasil.

Fungsi komposisi yaitu merupakan sebuah gabungan dua jenis fungsi f(x) dan juga g(x) sehingga bisa menghasilkan sebuah fungsi yang baru, operasi fungsi di lambangkan dengan"o" yang di baca komposisi maupun bundaran.

Diketahui

Quizz Math jika f(x + 1) = 2 f(x) dan f(1) = 5. maka nilai dari f(7) adalah....

Ditanya

nilai dari f(7) adalah ?

Jawab

  • Jadi f(7)= 320

Pembahasan

Diket :

f(x + 1) = 2 f(x)

f(1) = 5

Ditanya : f(7)..?

Jawab

f(1) = 5

untuk x = 1 maka

f(x + 1) = 2f(x)

f(1 + 1) = 2 f(1)

f(2) = 2. 5 = 10

untuk x = 2 maka

f(x + 1) = 2f(x)

f(2 + 1) = 2 f(2)

f(3) = 2. 10 = 20

untuk x = 3

f( 3 + 1) = 2f(x)

f(3 + 1) = 2 f(3)

f(4) = 2. 20 = 40

Untuk x = 4

f(x + 1) = 2f(x)

f(4 + 1) = 2 f(4)

f(5) = 2. 40 = 80

Untuk x = 5

f(x + 1) = 2f(x)

f(5 + 1) = 2 f(5)

f(6) = 2. 80 = 160

Untuk x = 6

f(x + 1) = 2f(x)

f(6 + 1) = 2 f(6)

f(7) = 2. 160

= 320

Kesimpulan

Nadi, nilai dari f(7) adalah f(7)= 320

----------------------------------------

Pelajari lebih lanjut :

Detail jawaban :

Kelas : 8

Mapel : Matematika

Bab : 2 Fungsi

Kode Kategorisasi : 8.2.2

Kata Kunci : nilai dari f(7) adalah

2. dijawab oleh : sherllyagt
Jawaban:

Maka nilai dari f(7) adalah 320

Penyelesaian :

f(x + 1) = 2f(x)

Diperoleh :

f(2) = 2f(1)

f(3) = 2f(2) = 2²f(1)

f(4) = 2f(3) = 2³f(1)

f(n) = 2ⁿ⁻¹ f(1)

Maka nilai dari f(7) :

f(7) = 2⁷⁻¹ f(1)

= 2⁶ . 5

= 64 . 5

= 320

Pertanyaan Lainnya

Sebutkan Beberapa Sistem Binomial Nomenklatur

1. species terdiri dari dua kata,kata pertama menunjukkan genus dan kata ke dua menunjukkan sifat spesifikasinya.2. kata pertama di awali dengan huruf besar dan kata ke dua dengan huruf kecil.3. menggunakan bahasa latin atau ilmiah atau bahasa yang

dalam sebuah kantong beras tertulis bruto 80kg.jika diketahui bahwa berat taranya adalah 5% dari bruto,maka netto beras tersebut adalah?

Netto = Bruto - ( Bruto x Tara )Netto = 80 kg - ( 80 x 5/100 )Netto = 80 kg - ( 400/100 kg )Netto = 80 kg - 4 kgNetto = 76 kg

Busana muslimah adalah busana yang sesuai dengan ajaran

Agama islam......................

Sebutkan 7 kerajaan budha di indonesia beserta sejarahnya

1.Kutai,2.Majapahit,3.Singosari,4.Candi tikus,5.Candi brobudur,6.Mataram,7.Sriwijaya. klau ga salah ya?

Apakah perbedaan sanksi kebiasaan dan adat istiadat?

Sangsi kebiasaan bisa berupa pengkucilan sementara sangsi adat istiadat merupakan hukum yang harus di patuhinya oleh masyarakat setempat namun beda dengan sangsi  hukum

Sebutkan 10 macam contoh ruang

Jawaban:ruang tamu,ruang dapur,ruang makan,ruang keluarga,

Tentukan KPK dan FPB dari 8,24,48 dengan menggunakan pohon faktor​

Jawaban:8 ^2 4 ^ 2 224 ^ 2 12 ^ 2 6 ^ 2 3 48 ^ 2 24 ^ 2 12 ^ 2 6 ^ 2 38=2³24=2³ x 348=2pngkt4 x 3kpk=2pngkt4x3 =16x3 =48fpb=2³ =8

Tuliskan syarat dua bangun datar kongruen ​

Jawaban:Sudut-sudut yang bersesuaian sama besar. Sisi-sisi yang bersesuaian sebandingSemoga membantu maaf kalo salah

Hasil dari 1 - 1/2 : 1/4 x 1 1/2​

Renggang atau padatnya hancuran batuan sebagai pembentuk tanah disebut

Renggang atau padatnya hancuran batuan sebagai pembentuk tanah disebut pelapukan